Praktik kedokteran menjadi salah satu pion penting dalam penyelenggaraan kesehatan, sehingga semua tindakan dokter harus berlandaskan etika dan moral yang ada. Kepuasan pasien menjadi penting karen…
Pelayanan kesehatan berkembang selaras pengetahuan pasien di Indonesia mengenai kesehatan sehingga aspek hukum dalam pelayanan kesehatan harus ditingkatkan. Salah satu aspek hukum yang penting adal…
Praktik kedokteran hanya boleh dilakukan oleh kelompok profesional kedokteran yang kompeten dan memenuhi standar tertentu dan mendapatkan izin dari institusi berwenang, serta bekerja sesuai standar…
Rekam medis adalah berkas yang berisikan catatan dan dokumen tentang identitas pasien, pemeriksaan, pengobatan, tindakan, dan pelayanan lain yang telah diberikan kepada pasien, yang dibuat secara t…
Perkembangan pengobatan tradisional sampai saat ini berkembang sangat pesat, termasuk pemanfaatan bahan dan obat herbal dalam bidang kesehatan gigi dan mulut. Hal ini perlu disikapi secara arif…
Pada masa pandemi COVID-19, PDGI dan American Dental Association mengeluarkan peraturan untuk menghentikan atau menutup sementara praktik dokter gigi. Hal ini dilakukan demi kebaikan pasien untuk…
Praktik dokter gigi memiliki risiko yang tinggi terhadap penularan COVID-19, sehingga keselamatan dokter gigi dan pasien harus lebih diperhatikan. Dokter gigi sebagai tenaga medis dalam kondisi a…
Dokter dan dokter gigi sebagai tenaga kesehatan berkewajiban untuk memberikan pelayanan kesehatan yang sesuai dengan Standard Operational Procedure (SOP). Layanan kedokteran adalah suatu sistem yan…
Tidak terdapat tatap muka secara langsung pada teledenstistry menyebabkan tidak ada relasi antara dokter dan pasien, kondisi tersebut terdapat keterkaitan dengan pelanggaran disiplin profesional…
Pelayanan medis terhadap lansia harus dilakukan tanpa mendiskriminasi dari segi usia. Tenaga medis juga harus melakukan pelayanan khususnya pada lansia sesuai dengan etika kedokteran. Dalam men…
Situasi pandemi COVID-19 yang semakin mewabah di seluruh dunia meningkat setiap harinya. Adanya situasi tersebut membuat masyarakat harus melakukan pencegahan, salah satunya dengan social dista…
Praktik dokter gigi memiliki risiko yang tinggi terhadap penularan COVID-19, sehingga keselamatan dokter gigi dan pasien harus lebih diperhatikan. Dokter gigi sebagai tenaga medis dalam kondisi …
Mekanisme pendidikan etika kedokteran diharapkan mampu menumbuhkan rasa tanggung jawab etis sesuai moralitas profesi kedokteran sehingga dapat mencegah malapraktek saat profesi. Mahasiswa program a…